Rebus akar cabai jawa sampai menyisahkan satu gelas air. Kita dinginkan kemudian bagi menjadi dua bagian sama banyak.
Minum air rebusan cabai jawa tersebut dua kali sehari.
5. Darah rendah
Mengalami tekanan darah rendah? Cabai jawa bisa jadi solusinya.
Cukup mengonsumsi satu sendok madu yang dicampur dengan enam buah cabai jawa kering yang sudah dihaluskan.
Perlu diketahui, perempuan hamil sebaiknya tidak mengonsumsi cabai jawa.
Sebab, tanaman herbal ini bisa memicu keguguran dan cacat lahir.
Baca Juga: Biasa jadi Tanaman Hias, Siapa Sangka Pucuk Merah Ternyata Miliki Manfaat Besar untuk Lawan Kanker
Artikel ini telah tayang di Kontan.ID dengan judul Luar biasa! Ini manfaat cabai jawa untuk kesehatan
Source | : | Kontan.co.id |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar