Usut punya usut, hal ini berkaitan dengan munculnya petisi yang meminta agar Kartika Putri dipenjarakan.
Petisi ini rupanya membuat Karput merasa terganggu sekaligus sedih.
Pasalnya, ia mengatakan bahwa dirinya tak melakukan kesalahan seperti yang selama ini dituduhkan oleh netizen kepadanya.
Tak main-main, petisi tersebut kini telah ditandatangai oleh 2000 pendukung.
Karput rupanya sempat meminta agar masalah ini diselesaikan lewat jalur damai.
Hal ini dilakukan atas saran sang suami yang tak mau masalah menjadi panjang.
Source | : | Kompas.com,Tribunnewsmaker.com |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar