Saat itu tim kreatif dari Trans TV membujuk Billy untuk menggantikan Olga.
Akan tetapi karena saat itu Billy tak pernah punya persiapan untuk muncul di stasiun tv, maka ia pun menolaknya.
"Waktu itu almarhum nyeletuk 'coba aja bang Billy, siapa tahu bang Billy bisa. Sono syuting', " beber Billy.
Kala itu juga hati Billy Syahputra terenyuh dan berubah pikiran untuk menerima tawaran dari kru tv.
"Gue langsung 'ya udah ayo', " ujar Billy.
"Akhirnya gue diajak untuk gantiin YKS (nama acara) karena waktu itu Yoga (Olga) sakit kan di RS. Medistra, " pungkas dia.
Artikel ini telah tayang di GridStar.id dengan judul, Bak Sebuah Pertanda, Billy Syahputra Mimpi Didatangi Olga Syahputra, Dua Sahabat Sang Kakak Ikut Muncul Bikin Merinding Ashanty
Source | : | GridStar.ID |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar