Ya, bahan tersebut adalah baking soda.
Pemakaian lemon jika diduetkan dengan baking soda ternyata bisa membuat hasil yang luar biasa, loh.
Menambahkan sesendok baking soda ke segelas air lemon hangat punya manfaat tidak terduga yang sangat baik untuk tubuh.
Kombinasi antara baking soda dan air lemon dikenal sebagai salah satu ramuan rumahan yang populer.
Bahkan, sejumlah orang yang sudah mengonsumsi ramuan ini mengatakan kalau khasiat baking soda dan air lemon bisa menjaga kesehatan kulit, meredakan panas dalam dan memutihkan gigi.
Melansir dari Well and Good, sejumlah peneliti sudah melakukan uji coba khasiat baking soda dan air lemon untuk kesehatan.
1. Mengurangi perasaan mual dan begah
Sering mengalami perasaan mual dan begah tentu saja bisa mengganggu kegiatan sehari-hari.
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar