Tak disangka, Nikita sempat bertemu dengan Luna.
Luna akhirnya membocorkan kalau sebenarnya mereka mendapat uang untuk karantina di Indonesia.
"Jadi gue waktu itu ketemu sama Kak Luna, terus Kak Luna bilang gini, 'padahal kita dikasih duit loh buat quarantine'," ujar Nikita menirukan Luna.
"Nah makanya! Itu yang gue mau tau! Itu kan bukan dia doang artisnya, ada Gading, Denny Sumargo, Luna Maya, ada lah berapa orang lagi. Dan itu semuanya karantina?" tanya Deddy.
"Karantina, karena dikasih duit karantina," jawab Nikita.
Deddy pun berkata kalau ini adalah masalah ego Rachel yang tinggi.
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar