5. Batu ginjal
Menahan kencing dapat menyebabkan batu ginjal terbentuk pada orang dengan riwayat kondisi tersebut, atau orang yang memiliki kandungan mineral tinggi dalam urinenya.
Kencing sering mengandung mineral, seperti asam urat dan kalsium oksalat.
6. Efek lainnya
Beberapa kondisi medis yang sudah ada sebelumnya dapat menyebabkan retensi urine.
Kondisi ini biasanya tidak disengaja dan cenderung tidak diperhatikan, tetapi dapat menyebabkan komplikasi serupa.
Pembesaran prostat, melemahnya otot kandung kemih, atau kerusakan saraf di sistem kemih dapat menghalangi aliran urine atau menyebabkan tubuh menahannya.
Orang dengan gangguan ginjal mungkin juga ingin menghindari menahan kencing untuk mencegah kemungkinan komplikasi.
Artikel Ini Telah Tayang Sebelumnya di Kompas.com dengan Judul "Jangan Disepelekan, Kenali 6 Bahaya Sering Menahan Kencing"
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar