GridFame.id - Kabar duka menyelimuti dunia hiburan tanah air, Vanessa Angel meninggal dunia bareng dengan sang suami, Bibi Andriansyah.
Vanessa Angel dan Bibi meninggal karena kecelakaan di tol, hari ini Kamis (4/11/2021).
Artis peran Vanessa Angel dan suaminya, Febri Andriansyah alias Bibi, bakal dikebumikan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Malaka, Jakarta Barat, Jumat (5/11/2021).
Menurut rencana, jenazah Vanessa Angel dan Febri Andriansyah akan dikebumikan secara berdampingan.
Source | : | kompas |
Penulis | : | Miya Dinata |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar