GridFame.id - Menjadi cantik adalah dambaan bagi tiap wanita. Bahkan ada yang memakai jalan pintas seperti operasi plastik supaya cantik.
Tak ada yang salah dari operasi plastik, namun ada harga dan resiko yang besar juga ketika ingin cantik via jalan pintas.
Hal ini pun yang dirasakan oleh time keeper acara Uang Kaget, Angela Lee.
Mantan anggota girlband Cherrybelle itu ungkap penyesalan jalani operasi plastik di hidungnya.
Alih-alih dapatkan hidung mancung, Angela Lee mesti gigit jadi implan hidungnya jebol hingga nyaris menembus kulit.
Berikut penampakannya.
Source | : | Tribun Jatim |
Penulis | : | Sera B |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar