Sebaliknya, jika metode pembayaran ShopeePay Later sudah tersedia otomatis akun Shopee Anda telah disetujui untuk menggunakan fitur Shopee PayLater sebagai salah satu metode pembayaran ketika berbelanja di aplikasi Shopee.
Saat Anda menggunakan layanan ini sebagai opsi pembayaran, Anda akan mendapatkan tanggal jatuh tempo pelunasan.
Jadi pastikan Anda mengetahui secara pasti tanggal jatuh tempo untuk menghindari denda ataupun risiko lainnya yang tak diinginkan.
Denda telat bayar ShopeePayLater
Keterlambatan pembayaran dapat menimbulkan denda berupa:
1. Denda 5% dari total tagihan yang sedang berjalan;
2. Pembekuan akun Shopee pengguna;
3. Pembatasan penggunaan voucher Shopee;
4. Tercatat di SLIK (Sistem Layanan Informasi Keuangan) OJK, dan
5. Penagihan lapangan (field collector);
Baca Juga: Duh! Tak Cuma Bayar Denda, Hal Mengerikan Ini Bakal Terjadi Jika Telat Bayar Shopee Paylater
Source | : | Shopee,Tribun |
Penulis | : | Nabilah Hermawati |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar