Ameer juga ingin orang-orang mengingat kebaikan-kebaikannya semasa hidup.
"Pokoknya orang ingat kebaikan-kebaikan kita gitu.
Mereka tuh merasa kehilangan nggak ada kita. Itu salah satu cita-cita abang," lanjut Ameer.
Ameer juga menyebutkan bahwa cita-citanya tersebut merupakan ciri-ciri orang yang meninggal dengan husnul khotimah.
"Dan itu yang namanya husnul khotimah tuh begitu. Tanda-tanda khusnul khotimah tuh begitu," ujar Ameer lagi.
Kini keluarga, sahabat, dan ulama-ulama besar di tanah air turut mendoakan Ameer Az-Zikra.
Banyak di antara mereka yang mengenang Ameer sebagai sosok yang baik, ramah, dan juga humoris.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar