Ditilik dari akun Instagram Cita Citata, belakangan ia memang kerap dikomentari soal perubahan wajahnya.
Banyak yang mengatakan, ia tak secantik dulu.
Jika dilihat dari dua foto di atas, wajah Cita Citata memang mengalami sedikit perubahan.
"Cita sekarang jd aneh. dulu imut manis2, sekarang kebanyakan oplas atau apa," komentar netizen, dikutip GridFame.id dari salah satu unggahan foto Cita Citata.
"Kok skrg jd aneh cantikan dulu jauh bgt ya," timpal yang lainnya.
"Dlu cantik knp sekarang jd gini neng?" tulis netizen lain.
"Koq cita beda y..dl lebih cantikk," tulis netizen.
Tak terima dituding lakukan operasi plastik, Cita Citata ngamuk tak karuan.
Source | : | |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar