Sementara Stefan kini kerap membagikan momen mesranya dengan sang kekasih.
Sebagaimana diketahui, sebelumnya Stefan William seolah tak ingin banyak orang tahu soal hubungannya.
Kini bak sindir hubungan mantan suami dengan kekasih barunya, Celine Evangelista berikan jawaban menohok saat sang anak tanyakan Stefan William.
Momen tersebut terekam di Instagram story milik Celine Evangelista.
Pada InstaStory tersebut, Koa, sang anak menanyakan keberadaan ayahnya.
Pasalnya sudah berbulan-bulan lamanya ia tak bertemu dengan Stefan William.
"What Koa? What do you want to go?" tanya Celine pada Koa, dikutip GridFame.id via Sripoku.com dari Instagram Celine.
"Daddy," jawab Koa.
Celine lantas menjelaskan jika kini anaknya tak bisa menemui sang ayah.
"Gak bisa dong, daddynya gak ada" tutur Celine.
Namun Koa lagi-lagi menanyakan keberadaan ayahnya tersebut.
Source | : | Sripoku.com-keguguran |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar