Saat ini dia selalu ada untuk aku, di saat aku susah gitu," tandas Kalina, dikutip GridFame.id dari kanal YouTube Intens Investigasi.
Ditanya soal hubungan serius, Kalina sendiri saat ini sedang tak ingin memikirkan soal pernikahan
"Kita nggak lagi mikir untuk yang 'pokoknya harus nikah sama Ricky', enggak, karena jujur aku lagi tidak mau membahas pernikahan dalam waktu dekat ini," lanjutnya.
Namun ia tak menampik jika bisa saja hal tersebut terjadi di kemudian hari.
"Saat ini aku ngomong seperti ini nggak tahu juga sebulan lagi, satu tahun lagi.
Aku cuma serahkan sama Tuhan, aku menjalani kehidupan aku buat cari kebahagiaan," lanjut Kalina.
Source | : | YouTube,Bangkapos.com |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar