Setelah persaingan sengit, hasil menunjukkan bahwa Paul yang menang pada kompetisi ini.
Namun, masalah mulai muncul ketika manajemen Stellar merekomendasikan Mayo (Michelle Bai), kekasih Paul, sebagai perwakilan restoran Stellar di sini.
aul pun merasa terkhianati karena mengetahui bahwa ia hanya dimanfaatkan oleh Mayo, sehingga memutuskan untuk meninggalkan Stellar.
Pada akhirnya, Paul dan Sky menjadi lebih dekat dan bersama-sama mengikuti kompetisi memasak tingkat internasional untuk membuktikan kemampuan mereka.
Bagaimana kisah kelanjutan dari persaingan mereka?
Saksikan keseruannya dalam film Cook Up a Storm yang tayang di platform streaming Vidio.
Baca Juga: Sinopsis dan Nonton Streaming Film Korea The Pirates: The Last Royal Treasure Pakai Sub Indo
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar