- Tekanan darah menurun (hipotensi).
- Kulit berubah warna dan tampak berbintik kebiruan
- Terutama pada bagian atas tubuh
- Ini terjadi karena aliran darah melambat.
- Detak jantung tidak normal, pertanda takikardia.
- Mengalami inkontinensia (sering mengompol) karena fungsi sistem kemih tidak lagi berjalan optimal.
- Warna urine kecokelatan karena fungsi ginjal melemah.
- Luka dekubitus, titik nyeri yang biasanya muncul pada tonjolan tulang
- Ini akibat tekanan besar berkelanjutan pada satu area tubuh tertentu.
- Irama pernapasan melemah.
- Kulit, bibir, dan kuku jadi lebih pucat atau membiru karena aliran darah berkurang
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar