Jika menilik dari berbagai unggahan di media sosial miliknya, Marlina kini memiliki kehidupan yang jauh lebih baik.
Meski perseteruannya dengan ayah Taqy Malik tak diketahui berakhir seperti apa.
Marlina juga sering membagikan potret cantiknya dengan hijab panjang menjuntai.
Ia juga sempat mengunggah foto bersama dengan sang buah hati.
Tak hanya itu, Marlina Octoria bahkan kerap membagikan kata kata bijak di instagram.
"Kekuatan yang kamu miliki adalah menjadi versi terbaik dari dirimu sendiri."
"Sehingga kamu bisa membuat dunia yang lebih baik," berikut salah satu contoh kata bijak yang dituliskan oleh Marlina.
Artikel ini telah tayang di TribunNewsmaker.com dengan judul INGAT Marlina Octoria, Wanita Ngaku Istri Siri Ayah Taqy Malik, Begini Kabarnya, Penampilan Berubah,
Source | : | Tribunnewsmaker.com |
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar