GridFame.id - Simak penjelasan opsi pembayaran dengan metode Shopee Paylater tidak muncul.
Shopee Paylater jadi fitur favorit banyak pengguna Shopee.
Pasalnya fitur Shopee Paylater menawarkan kemudahan untuk membayar nanti barang yang dibeli hari ini.
Jadi bagi pengguna yang belum punya uang bisa mengumpulkannya selama 30 hari.
Tak cuma itu, Shopee Paylater kini juga menyediakan sistem cicilan selama 3,6, hingga 12 bulan.
Namun rupanya banyak sekali yang mengeluhkan opsi pembayaran Shopee Paylater yang tidak muncul saat check out.
Apa penyebab opsi pembayaran Shopee Paylater tidak muncul?
Lalu apa saja barang yang tidak bisa dibayar menggunakan metode Shopee Paylater?
Sinak sampai tuntas!
Baca Juga: 7 Langkah Cairkan Shopee PayLater Langsung ke Rekening
Ada beberapa hal yang menyebabkan opsi pembayaran Shopee Paylater tidak muncul.
1. Belum Aktivasi Shopee Paylater
Source | : | Shopee |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar