Lantaran saat itu Wanda sedang menyusui anaknya.
Wanda mengaku jarak antara ia didiagnosa tumor dengan diangkat penyakitnya sangat cepat.
"Cepet sih, soalnya aku tipe orang yang ingin menyelesaikan persoalan dengan sesingkat-singkatnya," terang Wanda.
"Jadi begitu didiagnosa, langsung diambil, karena biasanya tumor yang lebih 2 cm harus diangkat."
"Direkomendasikan harus segera diangkat, soalnya aku cepet menyelesaikan masalah, nggak suka berlarut-larut," tutup Wanda.
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar