Muzdalifah baru-baru ini mengunggah sebuah status yang membuat banyak orang penasaran.
Dalam unggahannya, ia nampak mencurahkan isi hatinya.
Ia mengunggah sebuah kata-kata soal perselingkuhan.
Pada tulisan tersebut mengatakan kalau berselingkuh berarti sudah harus siap resikonya.
Berselingkuh itu sama saja dengan berinvestasi karma bukan hanya untuk diri sendiri.
"Ketika kamu selingkuh, saat itu juga kamu sedang investasi karma untuk dirimu,s
audaramu, keluargamu, atau bahkan anak keturunanmu," bunyi tulisan yang diunggah oleh Muzdalifah, Selasa (16/8/2022).
Sontak saja hal ini membuat para netizen menjadi penasaran.
Tetapi, sampai saat ini belum ada klarifikasi langsung oleh Muzdalifah.
Source | : | |
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar