Hal itulah yang membuat motif tersebut akhirnya tak diungkap ke publik karena dinilai sensitif.
“Soal motif biar nanti dikonstruksi hukumnya, karena itu sensitif mungkin hanya boleh didengar oleh orang dewasa. Biar nanti dikonstruksi oleh polisi apa sih motifnya. Ini kan sudah banyak dikenal masyarakat,” jelas Mahfud MD.
Kemudian pada tayangan Satu Meja The Forum di Kompas TV, Mahfud MD pun membocorkan soal motif tersebut.
Ia tak menampik bahwa banyak orang yang salah paham dengan narasi yang sempat ia sampaikan tersebut.
Dirinya pun menjelaskan secara gamblang apa yang dimaksud dari narasi yang bisa didengar orang dewasa.
Artikel ini telah tayang di Tribun-Medan.com dengan judul Pengakuan Deolipa Ada Pacaran Sesama Jenis Soal Kasus Sambo: Cowok Iya, Cewek Juga Iya
Source | : | Tribun Medan |
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar