Ia pun kemudian membalas cibiran para haters yang sering menghujat pacarnya.
Ia meminta netizen untuk lebih menggunakan otaknya dahulu untuk berpikir.
“Tolonglah, otaknya tolong dipikir,” tegas Putri Delina.
Kemudian, ia meminta para haters untuk dijernihkan lagi pikirannya.
Bahkan, ia meminta netizen untuk lebih bijak lagi dalam berbicara.
“Dijernihkan lagi. Tolong menjadi netizen yang bijak. Tolong jadi netizen yang pintar,” lanjutnya.
Walaupun anak Sule itu terlihat emosi dengan komentar netizen, ia mengatakan lagi bahwa hal tersebut ditanggapinya santai.
Mereka tetap berusaha tetap santay untuk menanggapi para haters.
“Kita mah tetep stay cool. Santai,” ungkap Purti Delina.
Source | : | Tribunnewsmaker.com |
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar