Ini melainkan adalah refleksi alami dari perubahan energi, serta keinginan untuk melindungi hari dan jam terakhir mereka.
Didalam ajaran agama islam tanda-tanda seseorang akan kembali kepada Allah SWT nyata adanya dan diabadikan didalam Al-Qur’an.
Adapun salah satu ayat Al- Quran yang membahas mengenai ajal dan kematian tertulis pada surah Yunus ayat 49.
Tiap-tiap umat mempunyai ajal. Apabila telah datang ajal mereka, maka mereka tidak dapat mengundurkannya barang sesaatpun dan tidak (pula) mendahulukan(nya). (QS. Yunus: 49).
Tanda kematian bisa terlihat 40 sebelum ajal menjemput, perhatikan perubahan tanda-tanda vital pada tubuh ternyata hal itu ciri orang akan meninggal dunia.
Tanda 7 hari menjelang ajal : Akan diuji dengan sakit, Orang sakit biasanya tidak selera makan..
Tapi dengan sakit ini tiba-tiba menjadi berselera meminta makanan ini dan itu..
Tanda 3 hari menjelang ajal : Terasa denyutan di tengah dahi, Jika tanda ini dirasa, maka berpuasalah kita, agar perut kita tidak banyak najis dan memudahkan urusan orang yang
memandikan kita nanti..
Tanda 1 hari sebelum kematian : Di waktu Ashar, kita merasa 1 denyutan di ubun-ubun,
menandakan kita tidak sempat menemui Ashar besok harinya..
Bagi yang husnul khotimah akan merasa sejuk di bagian pusar, kemudian ke pinggang lalu ketenggorokan, dalam kondisi ini hendaklah kita mengucapkan 2 kalimat syahadat..
Penulis | : | Miya Dinata |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar