GridFame.id - Cara transfer OVO ke DANA tidaklah perlu memakan waktu lama, langkahnya pun terbilang mudah.
Begitu juga dengan transfer saldo OVO ke rekening Bank juga tidak sulit.
Para pengguna OVO bisa melakukan transfer dengan praktis dengan mengikuti langkah-langkahnya.
Namun masih banyak pengguna yang kesulitan karena belum mengetahui cara transfer OVO ke DANA maupun cara transfer OVO ke rekening Bank.
Ada beberapa syarat tertentu agar cara transfer OVO berhasil.
Misalnya, pengguna harus melakukan upgrade akun.
Aplikasi OVO sendiri merupakan dompet elektronik atau dompet digital untuk layanan pembayaran dan transaksi secara online.
Selain itu, pengguna juga bisa mendapatkan kesempatan untuk mengumpulkan poin (OVO Points) setiap kali melakukan transaksi pembayaran melalui OVO.
Adapun untuk cara transfer dari OVO ke DANA, pengguna harus memastikan akun OVO sudah di-upgrade ke OVO Premier dan memiliki saldo yang cukup.
Simak langlah-langkahnya berikut ini.
Baca Juga: Cara Transfer Gopay ke Shopeepay Tanpa Biaya Admin, Mudah dan Praktis Banget
Sementara, untuk mengirimkan saldo DANA ke OVO, pastikan akun DANA Anda sudah dalam status premium.
Penulis | : | Miya Dinata |
Editor | : | Miya Dinata |
Komentar