GridFame.id - Ada banyak manfaat keanggotaan BPJS Ketenagakerjaan.
BPJS Ketenagakerjaan adalah program jaminan sosial yang dihadirkan oleh pemerintah untuk seluruh tenaga kerja Warga Negara Indonesia (WNI).
Tujuan utamanya adalah untuk memberikan rasa aman bagi pekerja atas risiko finansial akibat kecelakaan atau kerugian lainnya yang mengancam jiwa selama melakukan aktivitas pekerjaan.
Program BPJS Ketenagakerjaan ini dikembangkan dengan menggunakan dana dari peserta utamanya, baik itu para pekerja formal maupun informal.
BPJS Ketenagakerjaan memiliki empat program utama, yaitu Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan Kematian (JKM), Jaminan Hari Tua (JHT), dan Jaminan Pensiun (JP).
Keempatnya memiliki segudang manfaat yang dibutuhkan para pekerja demi meningkatkan kesejahteraan.
Masing-masing program BPJS Ketenagakerjaan memiliki manfaat yang berbeda.
Peserta juga bisa mengunduh sendiri Kartu BPJS Ketenagakerjaan pakai cara yang ada di artikel ini.
Untuk proses pembayaran iuran tiap bulannya pun disesuaikan dengan kriteria kepesertaan.
Begitu juga dengan cara cek status BPJS Ketenagakerjaan, peserta tak perlu datang ke kantor cabang terdekat.
Begini dua cara cek status BPJS Ketenagakerjaan lewat HP.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar