GridFame.id - Simak cara transfer OVO ke DANA gratis tanpa biaya berikut ini.
Biasanya, transfer OVO ke DANA itu memakan biaya Rp2.500.
Bahkan transfer DANA ke BCA tanpa premium pun bisa!
Saldo Shopee Pay ditransfer ke DANA pun juga bisa.
Lalu, apakah transfer OVO ke DANA bisa gratis?
Jawabannya adalah bisa, asalkan akun DANA kamu sudah di upgrade ke premium dan mendaftarkannya menjadi akun Bisnis.
Untuk mendaftarkan menjadi akun bisnis caranya sangat mudah dan tentunya gratis.
Berikut ini langkah-langkahnya.
DANA akan mereview pendaftaran kamu dan akan mengabarinya maksimal 2 hari kerja.
Setelah pendaftaran berhasil, maka kamu bisa mengakses akun DANA Bisnis, di mana kamu akan mendapatkan kode QRIS.
Baca Juga: Cara Transfer Pulsa Telkomsel Lewat SMS, Praktis dan Anti Ribet!
Yaitu kode QR yang dikembangkan oleh Bank Indonesia dan Asosiasi Sistem Pembayaran Indonesia yang bertujuan untuk mengintegrasikan seluruh metode pembayaran nontunai di Indonesia.
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar