GridFame.id - Ini cara mengatasi pembayaran pascabayar di Grab yang gagal terus.
Grab adalah salah satu aplikasi penyedia layanan yang saat ini populer.
Sebab, Grab punya banyak sekali fitur yang menarik.
Mulai dari Grab transportasi, GrabFood, GrabMart, GrabExspress, dan lain-lain.
Anda juga bisa membayar tagihan bulanan lewat Grab.
Ya, Anda bis dengan praktis membayar tagihan pascabayar lewat salah satu fitur di Grab.
Namun, beberapa pengguna mengeluh pembayaran tagihan pascabayar di Grab gagal terus.
Kalau tidak kunjung terbayar, layanan bisa diputus.
Namun tenang saja karena masalah ini bisa diatasi dengan mudah.
Bagaimana cara mengatasinya?
Simak ulasan selengkapnya, yuk!
Baca Juga: Tak Perlu Pesan Lagi, Begini Cara Menambahkan Tujuan Perjalanan Grab
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar