GridFame.id -
Gopaylater merupakan fitur pembayaran dari aplikasi Gojek.
Dimana pengguna bisa menyelesaikan transaksi dengan pelunasan di lain hari.
Namun, Gopaylater ini berbeda dengan aplikasi paylater di e-commerce lainnya.
Gopaylater memiliki batas pembayaran tagihan setiap akhir bulan saja.
Pelunasan Gopaylater pun juga tak bisa dicicil, hanya sekali bayar saja.
Namun, tak semua mendapatkan penawaran fitur Gopaylater.
Terkait kriteria pelanggan yang mendapatkan penawaran Gopaylater anda bisa baca disini Ini Kriteria Pelanggan yang Mendapatkan GopayLater di Aplikasi Gojek
Pastikan anda bisa membayar tagihan jika menggunakan Gopaylater.
Sosok ini pun bagikan pengalamannya telat membayar Gopaylater.
Benarkah penagihannya debt collector atau dc Gopaylater sama seperti pinjol?
Baca Juga: Begini Cara Belanja di Indomaret Pakai GoPayLater, Dijamin Berhasil!
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar