GridFame.id - Metode pembayaran kini sudah sangat beragam.
Bisa tinggal kita pilih saja mana yang lebih sesuai.
Bahkan kita bisa membayar belanjaan di Shopee dengan GoPay.
Bagi yang belum mengetahui untuk proses pembayaran belanja online di aplikasi Shopee pengguna Gopay maka bisa mempelajari langkah berikut ini:
Cara bayar shopee pakai Gopay, maka harus memilih metode pembayaran.
Dalam hal ini silakan memilih transfer bank agar bisa diarahkan ke tahapan selanjutnya untuk metode pembayaran pesanan.
Langkah berikutnya silakan memilih BNI dicek otomatis sebagai metode pembayaran yang akan dilakukan.
Lanjutkan dengan memilih tombol konfirmasi dan Klik tombol buat pesanan.
Baca Juga: Punya Banyak Sisa Saldo GoPay? Catat, Begini Cara Transfer ke Akun LinkAja Untuk Bayar Tagihan
Setelah itu akan mendapatkan nomor pembayaran berupa kode virtual account untuk melakukan transaksi bayar produk belanja di shopee.
Kemudian kita bisa salin nomor virtual account tersebut yang nantinya akan digunakan untuk proses pembayaran belanja online shopee menggunakan Gopay.
Setelah kamu mendapatkan kode virtual account, maka silakan membuka aplikasi Gojek.
Penulis | : | Dok Grid |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar