GridFame.id - Ini penyebab pengajuan refund ditolak seller TikTok Shop.
Apakah Anda pernah membeli barang di TikTok Shop?
TikTok Shop menjadi salab satu platform belanja online yang saat ini populer.
Banyak orang yang mencari barang kebutuhannya di TikTok Shop.
Sebab, TikTok Shop sering memberikan voucher berupa diskon atau gratis ongkir.
Namun, tentunya ada beberapa orang yang mengalami masalah dengan barang yang dibeli.
Misalnya barang yang datang tidak sesuai dengan pesanan.
Hal ini sangat lumrah terjadi di toko online, termasuk TikTok Shop.
Sebagai pembeli, Anda bisa mengajukan refund ke seller TikTok Shop.
Namun, beberapa orang mengalami masalah pengajuan refund-nya ditolak.
Nah, berikut ini adalah beberapa penyebabnya!
Baca Juga: Korbannya Sudah Banyak! Ini Ciri-Ciri Toko TikTok Shop Bodong yang Harus Dihindari
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar