GridFame.id - Ini dia perbedaan investasi syariah dan konvesional.
Apakah Anda berencana memulai investasi dalam waktu dekat?
Kalau iya, sudahkah Anda mempelajari investasi yang akan Anda jalankan?
Saat ini investasi menjadi salah satu tren positif yang dilakukan banyak anak muda.
Investasi berarti menyimpan dana pada instumen tertentu dalam kurun waktu tertentu.
Tujuan dari investasi sendiri adalah mendapatkan keuntungan di kemudian hari.
Namun, banyak pemula yang masih bimbang memilih investasi apa yang akan dijalankan.
Sebagaimana diketahui, ada investasi yang sifatnya syariah dan konvensional atau non syariah.
Banyak yang tidak tahu perbedaan antara dua investasi tersebut.
Agar tidak salah pilih, simak perbedaannya di bawah ini.
Simak sampai tuntas, ya!
Baca Juga: Yang Mau Investasi Wajib Tahu! Pastikan Anda Memenuhi Syarat Ini sebelum Memulainya Agar Tak Boncos
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Lena Astari |
Komentar