Setiap bank umumnya menawarkan jenis kartu kredit yang dapat dibedakan berdasarkan fungsi, keunggulan dan limitnya.
Pastikan memilih jenis kartu yang memang sesuai dengan kemampuan finansial dan kebutuhan Anda, untuk mengetahui jenis kartu kredit yang dimiliki BCA, klik di sini.
Secara umum, berikut beberapa persyaratan pengajuan kartu kredit, yakni:
- Berusia minimal 21 tahun
- Fotokopi KTP
- Memiliki penghasilan bersih minimal Rp 3 juta/bulan
- Fotokopi NPWP
- Fotokopi slip gaji
- Fotokopi buku tabungan minimal 3 bulan terakhir
Jika telah memiliki kartu kredit sebelumnya, nasabah biasanya juga diminta untuk melampirkan tagihan kartu kredit 3 bulan terakhir.
Source | : | BCA |
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar