GridFame.id - Info promo Indomaret Juni 2023.
Apakah Anda punya anabul di rumah?
Kalau iya, promo yang satu ini jangan sampai kelewat.
Indomaret berikan promo diskon pembelian makanan hewan peliharaan Anda di rumah.
Diskonnya pun tidak main-main, lo.
Yakni sebesar Rp 20 ribu.
Lumayan banget, kan?
Kalau mau kebagian promonya, segera kunjungi gerai Indomaret terdekat.
Soalnya promo ini sangat terbatas.
Nah, berikut ini adalah informasi lengkap terkait promo diskon makanan anabul di Indomaret.
Simak sampai tuntas!
Melansir dari Instagram resmi Indomaret, berikut informasi lengkap terkait promo pet food.
- Promo berlaku untuk makanan kucing, anjing, dan ikan.
- Promo diskon Rp 20 ribu berlaku untuk pembelian minimal Rp 60 ribu.
- Promo hanya berlaku sampai 30 Juni 2023.
Cara mendapatkan promonya pun sangat mudah.
Kunjungi gerai Indomaret terdekat dan belanja pet food sesuai ketentuan di atas.
Lakukan pembayaran dan total belanjaan Anda akan otomatis terpotong.
Untuk daftar produk pet food-nya, Anda bisa cek di bawah ini.
Selamat berburu promo!
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar