Kepala Departemen Literasi, Inklusi Keuangan dan Komunikasi OJK Aman Santosa memberkan jika OJK akan terus memberikan edukasi kepada masyarakat soal pinjol.
Tujuannya agar masyarakat memanfaatkan pinjaman secara bijak untuk kebutuhan yang produktif dan bukan untuk kepentingan konsumtif.
"Masyarakat juga diminta untuk memilih pinjaman online yang sudah berizin OJK yaitu sebanyak 102 perusahaan," kata Aman dalam keterangan resminya yang diterima Kompas.com, Minggu (8/7/2023).
Berikut daftar pinjol ilegal Juli 2023 yang dirilis OJK, dikutip Senin (10/7/2023):
Tunai Cepat - Pinjaman Uang Tunai Rupiah Kita
Pinjam Cepat-Platform pinjaman uang tunai online
Tunai Tunai - Pinjaman Uang Cepat Kredit Mudah
Uang-Flash - Pinjaman Uang Tunai Online
Pinjam Cepat-Platform pinjaman uang tunai online
Pinjam Kredit - Pinjaman uang tunai tanpa jaminan
Kita Patungan - Pinjaman uang tunai tanpa jaminan
Cashbus - Pinjaman uang tunai online cepat
CashInd - Pinjaman Uang Tunai Dana Mudah & Cepat
Pinjaman Ekspres Kapal Selam
Ksp Kami Rupiah
Ksp Dompet Semut
TemanUang Pinjaman KSP DANA KILAT
KSP Kredit Intan
KSP UKB Kantong Ekpress
KSP Pinjaman Online
KSP DanaCepat Pinjam Uang Tunai Kredit Dana
Pinjaman Angsuran Ekspres
UangUang-Pinjaman Uang Online Cepat
Pinjaman Tunai Kita - Pinjaman Kredit KTA Kilat
Dompet Online - Pinjaman Uang Cepat Mudah dan Aman
Popcash - Pinjaman Uang Online (KTA) Cepat
Easy Uang Pro-Pinjaman Uang Online Tanpa Jaminan
Easy Uang Pro-Pinjaman Uang Online
Pinjaman Uang Online
SuperCash-Pinjaman Uang Online Tanpa Jaminan
Pinjaman Pintar - Pinjaman Uang Online KTA
Pinjaman uang Online Dana Tunai-Uang Dana Cepat
Untuk daftar lengkapnya anda bisa langsung cek ke website SWI ataupun laman resmi OJK.
Komentar