GridFame.id -
Siapa bilanag investasi harus modal yang besar?
Hanya dengan Rp 10 ribu saja sudah bisa berinvestasi loh.
Di era yang semakin maju ini sangat penting untuk menabung.
Menabung pun bisa dengan berbagai macam cara.
Menabung uang di bank, dengan emas ataupun investasi.
Salah satunya bisa dengan berinvestasi saham di Bibit.
Modal yang dibutuhkan di Bibit juga tak terlalu besar.
Aplikasi Bibit menjadi salah satu layanan untuk memudahkan investor dalam melakukan investasi.
Bahkan untuk investor yang berminat membeli saham Bank BRI dapat melakukanya melalui Bibit.
Bagaimana cara beli saham BRI di Bibit?
Berikut ini penjelasannya secara singkat.
Baca Juga: Cara Mudah Membeli Pulsa di BSI Mobile tanpa Perlu Repot
Cara beli saham BRI di Bibit:
1. Pada halaman utama, klik tombol “Explore”.
2. Pilih jenis reksa dana (pasar uang, obligasi, saham, dan syariah).
3. Klik produk reksa dana pilihan kalian.
4. Pelajari informasi reksa dana, gulir ke bawah untuk membaca prospektus dan jika telah yakin, Klik “Beli”.
5. Masukkan nominal dana yang ingin kalian investasikan, .
6. Lalu klik “Ubah” untuk memilih akan memasukkan ke portofolio yang mana.Pilih “Portofolio”.
7. Kemudian klik “Beli”.
8. Centang jika anda sudah setuju dengan isi prospektus tersebut.
9. Klik “Bayar Sekarang”.
10. Pilih metode pembayaran (GoPay, LinkAja, atau virtual account).
11. Klik ‘Bayar’ dan selesaikan pembayaran.
Artikel ini telah tayang di TribunBatam.id dengan judul Syarat dan Cara Beli Saham Bank BRI di Bibit Dengan Modal Rp 10 Ribu Saja
Baca Juga: Bebas Nonton Serial The Last of Us Tanpa Iklan! Begini Cara Beli Paket HBO Go Premium Pakai GoPay
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar