Ada beberapa menu andalan di Geprek Si Boss seperti paket mie geprek hingga geprek leleh menjadi menu yang banyak dicari pelanggan.
Selain itu, Anda juga bisa merasakan menu unik lainnya seperti terong geprek, tempe geprek hingga tahu geprek.
Buat Anda yang berencana membuka kemitraan Geprek Si Boss, bisa menyiapkan modal hingga Rp78 juta.
Besaran modal tersebut telah termasuk sewa tempat, biaya dekor, meja bangku, peralatan dapur, brand license fee, commitmen fee, alat promosi opening hingga alat kasir online.
Info lengkapnya bisa hubungi ke email admin@gepreksiboss.com.
Ayam Geprek satu ini sangat terkenal di kota Malang.
Kini sudah terdapat beberapa cabang di beberapa kota, seperti Semarang, Bali, Jawa Barat, sampai ke Sumatera.
Menu ayam gepreknya juga variatif, yang paling andalan sih ayam geprek dibalur dengan keju mozarella. Harga menunya terbilang terjangkau sekitar Rp 15.000-27.000.
Paket kemitraannya ada dua, yaitu paket mini booth dengan biaya kemitraan Rp 38 juta, dan paket mini foodcourt dengan biaya Rp 48 juta.
Dengan harga segitu Anda sudah mendapatkan booth, branding, bahan baku awal, dan perlengkapannya.
Baca Juga: Simak 5 Rekomendasi Franchise Makanan Terlaris di Indonesia dengan Modal Murah
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar