GridFame.id - Menjadi mitra Pertashop nampaknya jadi peluang usaha yang menjanjikan.
Soalnya, setiap harinya orang-orang pasti membutuhkan bahan bakar untuk kendaraan mereka.
Bagi yang belum tahu, Pertashop adalah lembaga penyalur Pertamina skala kecil yang disiapkan untuk melayani kebutuhan konsumen.
Baik itu konsumen BBM nonsubsidi, LPG nonsubsidi, dan produk Pertamina ritel lainnya.
Umumnya, Pertashop ada di daerah-daerah yang jauh dari perkotaan.
Banyak yang bilang bisnis yang satu ini cepat balik modalnya.
Memangnya, berapa, sih, modal serta keuntungannya?
Apa saja syarat untuk jadi mitranya?
Artikel ini akan menguraikan modal, keuntungan, serta syarat jadi mitra Pertashop.
Penasaran?
Simak sampai tuntas, yuk!
Baca Juga: Segini Modal yang Dibutuhkan Untuk Jadi Mitra Rocket Chicken
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Hani Arifah |
Komentar