GridFame.id - Perayaan Imlek merupakan momen yang paling dinanti-nanti oleh masyarakat Tionghoa di seluruh dunia.
Merayakan kedatangan tahun baru menurut penanggalan lunar, Imlek adalah saat bagi keluarga dan teman-teman untuk berkumpul, berbagi kebahagiaan, dan merayakan warisan budaya mereka.
Setiap elemen dalam perayaan ini memiliki makna mendalam, termasuk makanan yang disajikan.
Salah satu makanan yang sangat diasosiasikan dengan perayaan Imlek adalah manisan 8.
Manisan ini terdiri dari berbagai macam buah yang telah dikeringkan dan dikonsumsi dalam jumlah delapan jenis buah yang berbeda.
Angka delapan dalam budaya Tionghoa memiliki makna khusus dan dianggap sebagai angka yang sangat beruntung.
Oleh karena itu, manisan 8 bukan hanya tentang kenikmatan rasa, tetapi juga mengandung makna simbolis yang dalam.
Angka delapan dianggap sebagai angka keberuntungan tertinggi dalam budaya Tionghoa.
Berikut ini merupakan rekomendasi Manisan 8 saat imlek.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Mainan Edukatif Anak Harga Terjangkau, Ada yang di Bawah 50 Ribu!
1. Manisan Segi Delapan 8 isi Jelly / Pa Cen Jelly
Segi 8 ini berisikan jelly dengan warna-warni dan banyak bentuk.
Penulis | : | Ayudya Winessa |
Editor | : | Ayudya Winessa |
Komentar