Jika Anda meng-edit jumlah di keranjang Anda dan melebihi batas jumlah pembelian atau stok yang tersedia, akan ditampilkan pengingat untuk memberitahu Anda tentang perubahan harga karena batas pembelian telah terlampaui.
Untuk produk dengan variasi
Jika Anda menambahkan beberapa variasi produk yang sama ke keranjang dan menambah jumlah variasi apa pun, harga yang tertera dapat berubah tergantung apabila variasi dipilih atau tidak:
1. Jika tidak dipilih, harga setiap variasi dapat diperbarui dengan harga non-diskon karena jumlah total (termasuk semua variasi) telah melebihi batas pembelian/stok yang tersedia untuk harga diskon.
2. Saat dipilih, variasi akan menampilkan harga diskon saat ini jika jumlahnya berada dalam batas pembelian untuk harga diskon.
Variasi tersisa yang tidak dipilih dapat menampilkan harga yang berbeda jika jumlahnya melebihi batas pembelian/stok yang tersedia untuk harga diskon.
Penulis | : | Nindy Nurry Pangesti |
Editor | : | Nindy Nurry Pangesti |
Komentar