Manfaat Ketumbar Bagi Kesehatan
Selain daunnya, ketumbar juga ternyata punya banyak manfaat bagi tubuh.
Cara mengonsumsinya adalah dengan merendam ketumbar dengan air.
Fenomena air rendaman biji ketumbar memang dahsyat.
Informasinya cepat beredar dan beragam juga kaya.
Karenanya tidak heran banyak masyarakat yang melakukannya. Runtin mengonsumsi air rendaman biji ketumbar.
Masyarakat mengonsumsi air rendaman biji ketumbar karena ingin mendapatkan manfaatnya. Seperti yang banyak diberitakan dan diceritakan.
Salah satu manfaat yang banyak dikejar masyarakat adalah; Mencegah dan mengobati Diabetes.
Ya, dari informasi yang beredar biji ketumbar terkenal untuk menjaga kadar glukosa darah.
Hal ini terjadi karena kabarnya biji ketumbar memiliki efek yang merangsang kelenjar endokrin.
Proses ini membantu penyerapan yang tepat dan asimilasi gula, menurunkan tingkat gula darah.
Artikel ini sudah tayang di SjaianSedap.com