Find Us On Social Media :

Penelitian Buktikan Terlalu Sering Makan Wortel Bisa Bikin Warna Kulit Berubah! Ngeri Banget!

konsumsi wortel berlebih bisa bahaya buat kulit

GridFame.idSeperti yang kita tahu, wortel merupakan makanan yang kaya akan beta-karoten sehingga manfaatnya sangat tinggi untuk kesehatan.

Tapi kita pun tahu jika segala sesuatu dikonsumsi secara berlebihan, dampaknya akan menjadi tidak baik.

Begitu pula dengan wortel yang bisa membuat kulit kita jadi berubah jadi oranye jika terlalu banyak memakannya.

Baca Juga: Dua Orang Positif Corona di Indonesia, Bumbu Dapur Khas Indonesia Ini Bisa Jadi Obat Tangkal Virus Corona! Begini Faktanya

Mau coba untuk membuktikannya?

Untuk diketahui, terlalu banyak mengonsumsi wortel bisa mengakibatkan karotenemia.

Menurut dokter kulit Melissa Piliang, karotenemia disebabkan oleh terlalu banyak beta-karoten dalam darah.