Find Us On Social Media :

Berita Terkini: Gempa 6,6 M Guncang Bali, BMKG Berikan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem di 23 Wilayah ini

Tangkap layar pusat gempa Bali oleh BMKG

Bagi daerah Kalimantan, hujan lebat diprediksi terjadi di Kalimantan Tengah dan Kalimantan Utara.

Kalimantan Timur dan Kalimantan Selatan akan diikuti petir/kilat dan angin besar.

Untuk bagian Sulawesi diprediksi terjadi hujan lebat di Sulawesi Tengah dan Sulawesi Barat.

Sememementara hujan lebat disertai angin kencang dan kilat atau petir akan terjadi di Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur, serta Papua.

Baca Juga: Takut Buah Hati Terjangkit Virus Corona? Kenali Cara Penularan Penyakit yang Wajib Diperhatikan Para Orang Tua

BMKG juga mengingatkan bahwa gelombang tinggi akan terjadi di perairan Selatan Jawa.

Gelombang tinggi tersebut bisa berkisar dari ketinggian 2,5 hingga 4 meter.

Oleh karena diimbau bagi para nelayan untuk berhati-hati saat sedang melaut.