Find Us On Social Media :

Kabar Gembira! Angka Penularan Corona Disebut Melambat, Tanda Jadi Akhir Wabah?

Ilustrasi virus corona

Negara-negara lain di seluruh dunia telah menerapkan hukuman untuk menindak mereka yang melanggar aturan.

Di ibu kota Berlin, orang berisiko didenda hingga 500 euro (sekitar Rp 8,9 juta) karena berdiri terlalu dekat dengan orang lain.

Sementara itu RKI mengubah rekomendasinya pada Jumat lalu.

Baca Juga: Tak Selalu Buruk, Nyatanya Ada Dampak Baik Virus Corona yang Tengah Dirasakan Seluruh Dunia!

Yakni untuk mendorong warga mengenakan masker buatan sendiri di tempat umum.

"Penting untuk dipahami, masker semacam itu tidak akan melindungi pemakainya, tetapi dapat membantu melindungi orang lain," ungkap Wieler.

Dia menambahkan bahwa belum ada bukti ilmiah masker akan membatasi penyebaran virus, tetapi itu adalah langkah yang masuk akal.