Find Us On Social Media :

Pantas Virus Corona Cepat Menyebar, Ahli Sebut Satu Indera Manusia Ini yang Tak Terlindung Masker Ini Jadi Pintu Masuk Utamanya!

Ilustrasi Virus

Kini ia mengklaim pernyataan yang kontradiktif dengan pernyataan sebelumnya disebabkan kurangnya pelindung mata saat ia mengunjungi klinik demam dan ruang isolasi di Wuhan, tempat kasus mencuat.

Ia melaporkan: "Saat itu kami sudah sangat berhati-hati dan mengenakan masker M95.

"Namun aku segera sadar jika kami tidak mengenakan kacamata pelindung."

Baca Juga: Pasien yang Sembuh Corona Ungkap Diberikan Obat yang Disebut Jokowi & Bongkar Pengorbanan Menyentuh Tenaga Medis Karena Kekurangan Orang

Ia juga mengatakan adanya gejala mata merah setelah ia kembali ke Beijing, dan tiga jam kemudian ia mulai mengalami demam dan hidung tersumbat akibat ingus yang parah.

Awalnya, ia mengira ia sakit flu karena ia belum pernah melihat pasien Wuhan menderita dari hidung tersumbat sebelumnya.

Namun selanjutnya obat flu tidak berhasil mengobatinya, dan saat diuji tes corona, ia positif mengidap penyakit tersebut.