1. Tingkatkan Imun
Kandungan vitamin dan mineral yang terkandung dalam air rebusan daun singkong memang dikhususkan untuk meningkatkan kekebalan tubuh (imun).
2. Diet
Daun singkong punya kalori yang super rendah sehingga cocok untuk Anda yang sedang menjalanu program diet.
Belum lagi ada kandungan serat dan protein yang bikin pencernaan jadi lancar, tapi bikin perut juga tetap kenyang dalam jangka panjang.
Baca Juga: Tak Perlu ke Salon, Bahan Alami Ini Bisa Buat Kaki Lembut dan Bebas Kapalan, Begini Cara Membuatnya!
3. Tingkatkan Energi
Tak perlu takut jadi lemas habis minum air rebusan daun singkong.
Karena nyatanya, air rebusan daun singkong bisa langsung meningkatkan energi tubuh kita secara drastis.
4. Turunkan Resiko Kanker
Tubuh kita sangat membutuhkan antioksidan untuk menghalau penyakit, radikal bebas, dan pembuang racun dalam tubuh.