Find Us On Social Media :

Siapa Bilang Bikin Pilek? Faktanya Minum Air Dingin Bisa Jadi Bahan Alami Ampuh Turunkan Berat Badan, Begini Penjelasannya

Air dingin ternyata bantu pembakaran lemak

Air dingin memang baik dalam pemakaran lemak, tetapi bukan berarti air hangat tidak memiliki manfaat bagi tubuh.

Air hangat pun dapat membantu sistem pencernaan lo.

Selain itu, air hangat yang dikonsumsi juga dapat membantu proses detoxifikasi dalam tubuh.

Detoxifikasi sendiri merupakan proses pembuangan racun-racun dalam tubuh.

Melalui konsumsi air hangat, racun di dalam tubuh dapat lebih cepat keluar.

Baca Juga: Tak Perlu ke Salon, Bahan Alami Ini Bisa Buat Kaki Lembut dan Bebas Kapalan, Begini Cara Membuatnya!

Selain itu, meminum air hangat juga dapat membuat kita tidak cepat merasa haus.

Meskipun terdengar baik, kita juga harus waspada akan terjadinya dehidrasi.

Pasalnya hal ini tidak baik ketika tubuh tengah dalam kondisi membutuhkan cairan seperti berkeringat atau di bawah terik matahari.

Dengan begitu, kita perlu menyesuaikan jenis suhu dari air putih yang dikonsumsi.

 

Artikel ini telah tayang di Nakita.ID dengan judul Dinilai Bisa Bikin Pilek, Ternyata Minum Air Dingin Dapat Bakar Lemak, Ampuh Turunkan Berat Badan? Begini Penjelasannya