GridFame.id - Belum banyak yang tahu mengenai tanaman obat yang dapat sembuhkan ambeien secara alami.
Selain lewat operasi, ada tanaman obat yang dapat diolah hingga bisa sembuhkan ambeien secara alami.
Ada 7 tanaman obat yang dapat digunakan untuk sembuhkan ambeien secara alami.
Mengutip Kompas, ambeien dapat mengakibatkan pembengkakan pada bibir anus, bahkan dapat disertai pendarahan.
Menurut pakar kesehatan pencernaan dari Divisi Gastroenterologi Departemen Ilmu Penyakit Dalam FKUI/RSCM. Dr Ari Fahrial Syam, pola hidup masyakat saat ini dapat menjadi faktor meningkatnya prevalensi wasir atau ambeien.
Pola hidup yang dimaksud Ari seperti kurang bergerak, kurang minum air putih, dan kurang mengonsumsi makanan berserat.