GridFame.id - Sakit tengorokan disebut jadi salah satu gejala Covid-19, untuk itu Anda perlu obat rumahan untuk mengatasinya.
Mengalami salah satu penyakit gejala corona mungkin membuat was-was, untuk itu sebaiknya Anda konsumsi obat rumahan ini untuk menyembuhkannya.
Ketika ke pergi ke rumah sakit atau sekedar konsultasi ke dokter membuat Anda paranoid di masa pandemi ini, obat rumahan nampaknya jadi solusi terbaik.
Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit AS (CDC) baru-baru ini menambahkan 3 gejala baru virus corona dalam daftarnya.
Baca Juga: Jangan Buru-buru Minum Obat! Bahan Alami yang Ada di Dapur Ini BIsa Jadi Obat Rumahan Atasi Sariawan
Gejala baru tersebut adalah hidung tersumbat atau pilek, mual, dan diare.
Dengan begitu sekarang ada 11 gejala virus corona dalam daftar CDC, yaitu sebagai berikut:
Salah satu gejala virus corona adalah sakit tenggorokan.
Lantas, apakah sakit tenggorokan bisa diobati dengan obat herbal atau alami?
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Komentar