Kedua, jengkol mampu melawan sel kanker yang telah terlanjur tumbuh
Hal ini bisa menjadi alternatif pengobatan untuk kanker.
Hingga saat ini, manfaat jengkol untuk alternatif pengobatan untuk kanker pun masih terus dikembangkan oleh para peneliti.
Baca Juga: Rutin Minum Air Rebusan Daun Jambu Biji, Efektif Jadi Bahan Alami Atasi Kolesterol Sampai Kanker!
Jengkol Untuk Obat Penyakit Lain
Tak hanya bisa atasi kanker, dilansir dari Tribun Bangka, jengkol juga bisa berkhasiat untuk deretan penyakit berikut ini, lo!
Mencegah anemia
Selain protein, jengkol kaya akan zat besi yang efektif mencegah kekurangan sel darah merah dalam tubuh.
Akibatnya, pasokan oksigen dan nutrisi yang dibutuhkan oleh semua sel dalam tubuh juga akan menurun sehingga jika tak terpenuhi dapat menyebabkan penyakit anemia.