Find Us On Social Media :

5 Cara Ini Jadi Obat Masuk Angin Alami Paling Ampuh Tanpa Ke Dokter!

Obat masuk angin alami

"Masuk angin itu hanya sebutan orang Indonesia bagi kumpulan gejala tadi,” kata Dr. Mulia, seperti dilansir dari pemberitaan Kompas.com (29/02/2016).

Penyebab masuk angin tergantung gejala yang dirasakan penderitanya.

Umumnya, masuk angin disebabkan daya tahan tubuh yang melemah.

Baca Juga: Langsung Sembuh, 6 Obat Tipes Alami Ini Pasti Ada Di Rumah Kok!

Kendati bukan gangguan kesehatan yang membahayakan, masuk angin cukup mengganggu aktivitas sehari-hari.

Masuk angin bisa diatasi dengan mengonsumsi obat sesuai gejala yang menyertainya.

Namun, ada juga beberapa cara mengatasi masuk angin tanpa obat.

Melansir berbagai sumber, berikut 5 cara menghilangkan masuk angin dengan cepat tanpa obat: