Find Us On Social Media :

Satu Indonesia Kena Tipu, Ahli Malah Sebut Jika Makan Wortel Tak Bisa Kurangi Minus Pada Mata, Kok Bisa?

Lebih baik konsumsi wortel mentah untuk mendapatkan manfaatnya.

Perlu diketahui, vitamin A tidak bisa memerbaiki kerusakan penglihatan yang didapat dari lahir.

Tubuh hanya bisa mengubah sejumlah beta-karoten dalam satu waktu.

Ketika kamu makan wortel terlalu banyak, sisa beta-karoten yang tidak terkonversi akan disimpan di jaringan lemak di bawah kulit.

Inilah yang menyebabkan kulit bisa berwarna oranye.

Hati-hati, terlalu banyak vitamin A juga dapat menyebabkan rambut rontok.

Baca Juga: Begini Cara Alami Menyembuhkan Mata Minus, Ternyata Mudah Banget!

Bahkan, lebih buruk lagi bisa merusak liver atau hati. Menurut The Food and Nutrition Board of the Institute of Medicine, kebutuhan vitamin A harian untuk orang dewasa adalah:

Menghilangkan Uban dengan Jus Wortel

Menghilangkan uban atau menyamarkannya memang perihal yang susah-susah gampang.

Semir rambut kerpa dipilih sebagai salah satu cara praktis menghilangkan uban.